Gambarkan Hubungan LDR, Begini Lirik dan Lagu Jakarta Hongkong dari Siti Badriah Yang Gak Bisa Terpisah

Siti Badriah memang diketahui sudah memiliki single yang bisa dikatakan banyak ya, single-nya pun banyak dituliskan oleh pencipta lagu beranama Raes Endang, salah satu single-nya yang diciptakan oleh Raes Endang adalah ‘Jakarta Hongkong’.
Lagu ‘Jakarta Hongkong’ emang tepat banget buat kalian yang sedang jalani hubungan Long Distance Relationship (LDR) guys, lagu ini bercerita juga tentang sakitnya perpisahan.
Berikut ini adalah lirik lagu ‘Jakarta Hongkong’ dari Siti Badriah:
Perpisahan walau sementara
Begitu berat, betapa menyiksa
Tanpa kamu ada sampingku
Sepi pun melanda, bagai kehilangan
Ternyata aku gak bisa jauh dari dirimu, dari cintamu
Terasa kamu sungguh berarti dalam hidupku
Reff:
Jakarta Hongkong, hati tak tenang
Terbayang wajahmu, oh sayang yang ku tinggalkan
Jakarta Hongkong, angan melayang
Menari di mata saat kau lambaikan tangan
Baca juga: Sinopsis Film Flirting Scholar, Tayang Malam Ini Pukul 20.00 WIB di Bioskop Spesial TRANS TV
Jakarta Hongkong, hati tak tenang
Terbayang wajahmu, oh sayang yang ku tinggalkan
Jakarta Hongkong, angan melayang
Menari di mata saat kau lambaikan tangan
Perpisahan walau sementara
Begitu berat betapa menyiksa
Ternyata aku gak bisa jauh dari dirimu, dari cintamu
Terasa kamu sungguh berarti dalam hidupku
Jakarta Hongkong, hati tak tenang
Terbayang wajahmu, oh sayang yang ku tinggalkan
Jakarta Hongkong, angan melayang
Menari di mata saat kau lambaikan tangan
Jakarta Hongkong, hati tak tenang
Terbayang wajahmu oh sayang yang ku tinggalkan
Jakarta Hongkong, angan melayang
Menari di mata saat kau lambaikan tangan
Editor: Abdul Khoir
artikel terbaru